Masih Sering Stalking Mantan? Waspada Bisa Depresi
Dampak kejiwaan akan muncul jika stalking dilakukan semakin sering dan intensif sehingga menganggu aktivitas sehari-hari Anda.
Berikut beberapa alasan mengapa tindakan stalking mantan harus segera Anda hentikan:
1. Memberikan Anda harapan palsu
Semakin intensif Anda stalking mantan lewat sosial media, maka semakin Anda terlibat ikatan emosi semakin dalam dan intim meskipun hanya dari satu sisi saja.
2. Memperpanjang waktu Anda untuk move on
Waktu Anda untuk move on dan menemukan pasangan yang baru akan semakin lama. Semakin Anda sering melihat kehidupan sehari-hari mantan Anda setelah putus, semakin lama pula waktu yang Anda butuhkan untuk bisa move on.
3. Meningkatkan gangguan depresi
Semakin sering Anda stalking mantan lewat sosial media maka semakin tinggi juga risiko Anda mengalami depresi.
Jika berlarut-larut bahkan bisa mengakibatkan gangguan kejiwaan. Salah satu tanda Anda belum move on dari mantan adalah Anda sering stalking mantan lewat media sosialnya.
- Viral Polisi Pangkat Kompol Dibentak Pemotor di Kediri, Pelaku Ternyata
- Stres Ancam Kesehatan, Perbaiki Pola Hidup melalui Pendekatan Sadar Risiko
- 5 Khasiat Buncis yang Baik untuk Penderita Penyakit Ini
- 9 Manfaat Alpukat yang Bikin Kaget, Bantu Cegah Penyakit Ini Menyerang Anda
- 6 Makanan Pemicu Depresi yang Wajib Anda Ketahui
- Cegah Depresi dengan Mengonsumsi 5 Makanan Kaya Nutrisi Ini