Masih Utang Rp 300 Juta
PSSI ke Timnas Futsal untuk Gaji Pemain
Kamis, 17 Juni 2010 – 04:50 WIB

FUTSAL - Salah satu pose anggota timnas futsal Indonesia terdahulu, dalam salah satu turnamen. Foto: Internet.
"Semua pemain nasional boleh untuk bertanding di kejuaraan ini. Kami memang tidak membatasinya, untuk meningkatkan mutu pertandingan," tambah Gusti Randa, Ketua Umum (Ketum) BFN.
Kejuaraan itu juga bakal menjadi titik awal bagi BFN untuk menggelar Liga Futsal Indonesia 2010, yang bakal digeber 20 Juli sampai 10 November 2010 mendatang. "Nantinya kami akan menggelar liga futsal seperti sepakbola. Jadi, ada kompetisi Super Liga serta Divisi Utama," ucap Ferry pula. (ru)
JAKARTA - Entah apa yang ada di pikiran para pengurus PSSI. Mereka ternyata lebih memilih untuk pergi ke Afrika Selatan (Afsel) dibanding memberesi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri