Masjid Turki di Jerman Jadi Target Pembakaran, 2 Kali Diserang dalam Sebulan
Kamis, 11 Mei 2023 – 21:17 WIB

Foto ilustrasi berita - Tampak depan Masjid dan Pusat Kebudayaan Islam NBS yang terletak Flughafenstr. 43 Berlin, Jerman, sebagaimana dikunjungi Sabtu (14/10/2017). Foto: ANTARA/Juwita Trisna Rahayu
Propaganda kelompok sayap kanan yang mengeksploitasi krisis pengungsi dan berusaha membuat orang mencurigai kaum imigran dianggap sebagai pemicunya.
Menurut data terbaru, polisi mencatat paling sedikit 610 kasus kebencian Islamofobia sepanjang tahun lalu di seluruh negeri.
Sekitar 62 mesjid diserang antara Januari hingga Desember tahun lalu, dan sedikitnya 39 orang terluka karena kekerasan anti-Muslim.
Angka tersebut termasuk puluhan kasus kebencian terhadap Muslim, kasus intimidasi, vandalisme, dan perusakan properti.
Berpenduduk lebih dari 84 juta orang, Jerman memiliki penduduk Muslim terbesar kedua di Eropa Barat setelah Prancis. Jerman menjadi tanah air untuk hampir lima juta Muslim. (ant/dil/jpnn)
Kelompok DITIB yang menghimpun warga Muslim Jerman keturunan Turki meminta pihak berwenang mengambil tindakan yang diperlukan terkait serangan terhadap masjid
Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif
BERITA TERKAIT
- Kantor KPU Buru Sengaja Dibakar, Motif Pelaku Tak Disangka
- Mbak Puan Sentil Israel soal Serangan di Palestina
- Kanselir Jerman Sebut Donald Trump Merusak Tatanan Niaga Global
- Dunia Hari Ini: Unjuk Rasa di Turki Berlanjut, Jurnalis BBC Dideportasi
- Polisi Selidiki Perusakan Hana Bank oleh Massa Demo Tolak RUU TNI
- Pegawai Bandara Mogok Kerja, 3.400 Penerbangan Dibatalkan