Massa Buruh dan Petani Memanas di DPR
Selasa, 27 Maret 2012 – 11:38 WIB

Massa Buruh dan Petani Memanas di DPR
JAKARTA--Front Oposisi Rakyat Indonesia yang terdiri dari sejumlah organisasi buruh dan petani mulai memanas saat melakukan aksi demo di depan gerbang utama kompleks Parlemen, jalan Gatot Subroto, Senayan Jakarta, Selasa (27/3). Kedua tolak RAPBN-P 2012 yang sedang dibahas DPR karena akan jadi basis hukum kenaikan harga BBM. Ketiga, nasionalisasi industri minyak di bawah kontrol rakyat. Keempat, renegosiasi penghapusan/pengurangan pembayaran utang luar negeri.
Dari pantauan JPNN, meski ruang gerak para demonstran tidak leluasa karena di depan pagar gerbang komplek parlemen sudah dipasangi kawat berduri, namun para demonstran tetap menggoyang pagar komplek parlemen. Ratusan aparat kepolisian pun berjaga-jaga di sekitar pendemo.
Baca Juga:
Dalam aksinya yang didukung oleh sekitar 500-an dan sejumlah spanduk, mereka mengajukan sembilan tuntutan. Diantaranya, menolak kenaikan harga BBM karena akan menyengsarakan rakyat dan menguntungkan perusahaan-perusahaan minyak swasta.
Baca Juga:
JAKARTA--Front Oposisi Rakyat Indonesia yang terdiri dari sejumlah organisasi buruh dan petani mulai memanas saat melakukan aksi demo di depan gerbang
BERITA TERKAIT
- BAZNAS dan Ulama Palestina Perkuat Kerja Sama untuk Palestina
- InJourney Hadirkan Tarian Nusantara di TMII, Diikuti 500 Anak Dari Sabang Sampai Merauke
- Minta Eksepsi Aipda Robig Zaenudin Ditolak, JPU Tegaskan Dakwaan Sudah Sah dan Cermat
- KPK Periksa Komisaris PT Inti Alasindo Energy Terkait Kasus Korupsi PGN
- Eks Staf Ahli Pertanyakan Proses Laporan Dugaan Suap Pimpinan DPD RI ke KPK
- Prajurit TNI AL Sigap Mengevakuasi Warga Terdampak Banjir di Pesawaran Lampung