Massa Honorer K2 ke Senayan, Sempat Dikira Hendak Demonstrasi
Senin, 20 Januari 2020 – 12:45 WIB
Karno, wakil ketum Perkumpulan Hononer K2 (PHK2I) Provinsi Banten mengungkapkan, jumlah anggotanya yang hadir sekira 60 orang. Mereka merupakan perwakilan dari 20 provinsi.
"Alhamdulillah anggota kami masuk semua karena kami sejak pagi sudah daftar. Kalau ada yang tertahan mungkin bukan dari PHK2I," tandasnya. (esy/jpnn)
Banyak honorer K2 yang ingin menyaksikan langsung raker Komisi II DPR dengan Menpan RB Tjahjo Kumolo membahas revisi UU ASN.
Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad
BERITA TERKAIT
- Inilah Kriteria Honorer Dapat Banyak Afirmasi di Seleksi PPPK 2024, Bebas Pilih OPD
- Pendaftaran PPPK 2024 Tahap II Pemkot Mataram Dibuka, Ini Pesan Pak Taufik Priyono
- Honorer K2 Mengabdi 32 Tahun Gagal Ikut Tes PPPK 2024, Presiden Tolonglah
- Revisi UU ASN Selamatkan Honorer TMS PPPK 2024? Ada Peluang
- Revisi UU ASN 2023 Masuk Baleg DPR, Pembina Honorer Sangat Khawatir
- Belasan Ribu Honorer Gagal PPPK 2024 Tahap 1, Tak Bisa Daftar Lagi, Terus Piye?