Massa Memaksa Pekerja Libur
Sabtu, 26 November 2011 – 11:00 WIB

Massa Memaksa Pekerja Libur
Hingga sore kemarin polisi masih tetap berjaga ketat. Karena beredar isu akan ada serangan susulan usai Shalat Jumat dengan sasaran pusat perbelanjaan dan perusahaan yang masih ada pekerja.
Kawasan Industri Dikosongkan
Sementara itu, hampir seluruh perusahaan di Mukakuning, Sagulung dan Tanjunguncang diliburkan. Para pekerja yang sempat datang pagi kemarin disurah pulang oleh pihak perusahaan. Pihak perusahaan takut ada keributan masa di dalam kawasan perusaahaan menyusul datangnnya provokator penyusup.
"Isunya ada penyusup yang mau provokator agar bakar PT makanya semua pekerja disuruh pulang," ujar sekuriti di pintu masuk kawasan Bintang Industri Tanjunguncang.
Untuk mencegah adanya penyusup masuk, pihak perusahaan menutup semua pintu masuk perusahan dengan kawat berduri dan dijaga ketat pihak TNI dan Polisi.
BATAM--Sejumlah kelompok massa menggelar sweeping di sejumlah perusahaan, Jumat (25/11). Mereka meminta karyawan di sejumlaah perusahaan menghentikan
BERITA TERKAIT
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki