Massa Memaksa Pekerja Libur
Sabtu, 26 November 2011 – 11:00 WIB

Massa Memaksa Pekerja Libur
Mereka sempat memblokir jalan sehingga sepanjang jalan R Suprapto sempat macet baik dari Mukakuning ke Batuaji maupun sebaliknya. Selama 30 menit semua kendaraan tidak bisa bergerak, datang dua unit patroli dari Polresta Barelang baru bisa normal karena masa melarikan diri ke arah Tembesi.
Massa kembali berkumpul di depan SP Plaza. Di sana massa kembali melakukan blokir jalan sehingga terjadi macet lagi di dua arah jalan tersebut. Beberapa kendaraan sengaja diparkir ditenggah-tengah jalan agar kendaraan lain tidak bisa melintas. Hal itu membuat sejumlah warga dan pedagang di kawasan SP Plaza ketakutan dan langsung menutup kios dan toko mereka.
Anggota polisi pun kembali mengejar massa tersebut. Akses jalan kembali dibuka namun ratusan massa lari menuju simpang Base Camp. Tiga mobil patroli polisi pun langsung mengejar ratusan massa yang menuju simpang Base Camp tersebut. Polisi kembali dibuat repot, lagi-lagi massa memblokir jalan.
Massa sengaja meletakkan batu-batuan dan beberapa besi yang diambil dari Pos Polisi Lalulintas Simpang Base Camp yang dibakar ditengah jalan. Kendaraan dari empat arah itu pun terjebak macet. Sementara ratusan massa langsung membubarkan diri setelah pasukan polisi tiba.
BATAM--Sejumlah kelompok massa menggelar sweeping di sejumlah perusahaan, Jumat (25/11). Mereka meminta karyawan di sejumlaah perusahaan menghentikan
BERITA TERKAIT
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki