Masuk Rehabilitasi Lindsay Lohan Siapkan 270 Pakaian
Rabu, 01 Mei 2013 – 23:17 WIB

Lindsay Lohan. Getty Images
Selain fokus pada proses rehabilitasi, sumber situs tersebut mengatakan artis kelahiran 2 Juli 1986 ini tengah didekati pengelelola situs Celebuzz.com untuk mengisi blog. Materi blog yang diperkirakan meluncur pada Agustus nanti, tak lain dari suka duka Lilo selama menjalani rehabilitasi.
Baca Juga:
Nasib Lilo berakhir di panti rehabilitasi setelah mobil Porsche yang dikemudikannya menabrak dump truk di Pacific Coast Highway. Meski mobil ringsek, Lindsay tak mengalami luka apapun. Polisi kemudian menjeratnya secara pidana setelah berbohong dengan mengatakan bukanlah dia pengemudi mobil super mewah itu. (pra/jpnn)
Lindsay Lohan telah melakukan persiapan khusus sebelum memasuki panti rehabilitasi kecanduan obat terlarang. Ia akan menjadi rehabilitasi selama
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ditanya soal Ruben Onsu Jadi Mualaf, Sarwendah Merespons Begini
- Trailer Avatar: Fire and Ash Ungkap Musuh Baru dan Dua Klan Na'vi
- Bhusdeq Jelaskan Cerita di Balik Album Solivagant
- Ridwan Kamil Bersedia Tes DNA, Begini Respons Lisa Mariana
- 3 Berita Artis Terheboh: Verrell Buat Pengakuan, Ruben Makin Rajin Salat Berjemaah
- Teruntuk Ray Sahetapy, Slamet Rahardjo: Kamu Orang Baik