Masuk Tahun Ketiga, Pemda Main Mutasi PPPK, Menteri Mu'ti Harus Turun Tangan
Selasa, 11 Februari 2025 – 19:40 WIB

Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Mendikdasmen) Abdul Mu’ti. Foto Humas Kemendikdasmen
Dia melanjutkan, itu fakta dan realitanya, tetapi apa yang diusulkan Kacabdin Banyuwangi sudah penyalahgunaan kewenangan jabatan.
Sanur berharap Mendikdasmen Abdul Mu’ti benar-benar melihat ini. Komisi X DPR RI juga diimbau mengevaluasi kinerja para kacabdin kabupaten.
"Kepala Dinas Pendidikan Provinsi jangan asa percaya laporan dari kacabdin kabupaten. Mohon dicek kembali permasalahannya apa," ujarnya.
Jika guru PPPK hanya mengkritik kebijakan (kacabdin kabupaten) seharusnya dijadikan bahan momentum untuk memperbaiki diri masing-masing. Jangan malah main mutasi. (esy/jpnn)
Masuk tahun ketiga, pemda main mutasi PPPK, Menteri Mu'ti diminta untuk turun tangan
Redaktur : Djainab Natalia Saroh
Reporter : Mesyia Muhammad
BERITA TERKAIT
- Pengangkatan PPPK & CPNS 2024: Daftar Nama Instansi Penerima Penghargaan dari BKN
- Kabar Baik soal Penempatan Guru PPPK di Jateng, Semoga Relokasi Disetujui
- 297 PPPK Tapin Dilantik, Bupati Yamani Beri Pesan Begini
- 5 Berita Terpopuler: Ada Kabar Duka, BKN Ungkap Jumlah Penerbitan SK PPPK 2024, Siap Buka-bukaan?
- Kapan Jadwal Tes PPPK Tahap 2? Pak Reza Bilang Begini
- Kepala BKN Desak Instansi Percepat Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024, Ingat Deadline