Masuki Era Digital, KONI Bersama Telkom Kembangkan Sportbloc

“Kami juga mendapatkan banyak insight baru dalam hal inisiatif terkait digitalisasi di bidang olahraga melalui penggunaan big data, digital advertising, dan masih banyak lagi. Semoga ini menjadi sebuah langkah awal dalam menampilkan wajah baru olahraga Indonesia.”
Terkait sinergi ini, Edi Witjara selaku Direktur Enterprise and Business Service Telkom Indonesia menyampaikan optimisme bahwa sektor olahraga Indonesia akan makin maju dan mampu bersaing di kancah internasional.
“Indonesia memiliki sumber daya manusia dengan potensi luar biasa di bidang olahraga. Karenanya, kami pun antusias untuk memberikan dukungan dengan kapasitas yang kami miliki untuk dapat turut berpartisipasi dalam memajukan sektor olahraga nasional,” terang Edi. (dil/jpnn)
KONI sebagai komite yang menaungi olahraga nasional terus bertransformasi untuk pengembangan olahraga nasional, dengan mengarah ke digitalisasi
Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif
- Manfaatkan Digitalisasi, PLN IP Sukses Jaga Keandalan Pasokan Listrik Selama Libur Lebaran
- Telkom Lewat IndiBiz Buka Posko Mudik BUMN 2025 di Pelabuhan Ketapang dan Bakauheni
- Arus Mudik 2025, Telkom Hadirkan Wifi Corner Indibiz Gratis
- Telkom Solution Beri Solusi Digital Inovatif untuk Segmen Market Enterprise Business
- Anggota Dewan DIY Dorong Terwujudnya Regulasi Smart Province
- Civil Society For Police Watch Merilis Hasil Survei Tentang Urgensi Digitalisasi Kepolisian, Hasilnya?