Masuki Etape II, 250 Pembalap Ditantang Tanjakan
Selasa, 05 Juni 2012 – 10:43 WIB

Masuki Etape II, 250 Pembalap Ditantang Tanjakan
SIJUNJUNG - Bupati Sijunjung Yuswir Arifin akan melepas 250 peserta lomba balap sepeda Tour de Singkarak (TdS) memasuki etape II, Selasa (5/6). Kabupaten dan kota yang bakal dilalui dalam etape II masing-masing Kabupaten Sijunjung, Tanah Datar, Kota Payakumbuh, Kabupaten 50 Kota. Tiga kabupaten dan satu kota yang akan dilalui berada pada gugusan Bukit Barisan.
Star pada etape ini mengambil tempat di depan kantor Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sijunjung menuju Lembah Arau, di Kabupaten 50 Kota, Sumatera Barat.
Baca Juga:
Jarak tempuh etape II Sijunjung-Lembah Arau terbilang panjang yakni 124,5 kilometer dengan tiga titik lomba masing-masing Intermediate Sprint di kilometer 32 daerah Lintau Buo, Tanjakan (Kom) di kilometer 50 daerah Tabek Agiang dan Intermediate Sprint di kilometer 85,4 di Kota Payakumbuh.
Baca Juga:
SIJUNJUNG - Bupati Sijunjung Yuswir Arifin akan melepas 250 peserta lomba balap sepeda Tour de Singkarak (TdS) memasuki etape II, Selasa (5/6). Star
BERITA TERKAIT
- Pirelli Akan Menggantikan Michelin di MotoGP Mulai 2027
- Ternyata Ini Fokus Semen Padang saat Jumpa Persib Bandung
- Perjuangan Aldila Sutjiadi Terhenti di Babak Kedua Indian Wells, Tantangan Baru Menanti
- Kualifikasi Piala Dunia 2026: Patrick Kluivert Panggil 2 Debutan ke Timnas Indonesia
- PSSI Umumkan Skuad Sementara Timnas Indonesia, Bagaimana Nasib Emil, Dean, dan Joey?
- Pelatih Persija Jakarta: Kartu Merah Gajos Tidak Adil