Masyaallah, Kasus Positif Covid-19 di Indonesia Tembus 151 Ribu, Jakarta Paling Parah
Selain angka positif, Satgas Covid-19 juga mencatat jumlah pasien sembuh dan meninggal dunia.
Pasien sembuh hari ini mencapai 2.207.
Total pasien sembuh dari Covid-19 sebanyak 105.198 atau 69,4 persen dari yang terkonfirmasi.
Pasien meninggal dunia hari ini 94. Total pasien meninggal dunia akibat Covid-19 di Indonesia adalah 6.594 jiwa atau 4,4 persen dari yang terkonfirmasi positif.
Secara global, Indonesia menempati posisi 23. Posisi pertama Amerika Serikat dengan jumlah kasus positif 5.477.305, dan meninggal dunia karena Covid-19 sebanyak 172.033.
Posisi kedua Brasil dengan jumlah kasus positif 3.456.652 dan meninggal dunia karena Covid-19 sebanyak 111.100.
Posisi ketiga India, dengan jumlah kasus positif 2.905.823, dan meninggal dunia karena Covid-19 sebanyak 54.849.
Pemerintah terus mengingatkan masyarakat mematuhi protokol kesehatan.
Kasus positif Covid-19 di Indonesia terus bertambah dan hari ini melewati angka 151 ribu
- Usut Kasus Korupsi di Kemenkes, KPK Periksa Dirut PT Bumi Asia Raya
- Kasus Korupsi Proyek APD Covid-19, KPK Jebloskan Pengusaha Ini ke Sel Tahanan
- Korupsi Insentif Nakes RSUD Palabuhanratu, Polda Jabar Tangkap 3 Tersangka Baru
- Korupsi Pengadaan Masker Covid-19 di NTB, Kerugian Negaranya
- Menkes Sebut Virus Mpox atau Cacar Monyet Tidak Mengkhawatirkan seperti Covid-19
- Jilbab IKN