Masyarakat Harap Tenang, Stok Beras di Bulog Cukup Hingga Mei
Senin, 21 Januari 2019 – 17:18 WIB

Persediaan beras. Foto: Humas Kementan
Berdasarkan informasi dari Kementerian Pertanian, pada periode Januari sampai Maret 2019 merupakan musim panen padi. Dengan demikian, akan ada penambahan jumlah beras nasional.
Di sisi lain, data Badan Urusan Logistik (Bulog) menunjukkan stok beras yang ada sampai Januari 2019 mencapai 2,1 juta ton.
Jumlah tersebut diperkirakan mampu memenuhi kebutuhan hingga Mei 2019. (jos/jpnn)
Politikus PDI Perjuangan Charles Honoris meminta Calon Presiden Prabowo Subianto tidak membuat gaduh masyarakat perihal ketersediaan beras nasional.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Wamen Viva Yoga Dorong Kawasan Transmigrasi Berkontribusi dalam Swasembada Pangan
- Sepulang dari Yordania, Mentan Langsung Sidak Bulog & Pupuk Indonesia, Alhamdulillah
- Bulog Mojokerto Catat Prestasi Gemilang dalam Serapan Gabah dan Beras
- Bulog Mojokerto Catat Serapan Gabah & Beras Tertinggi se-Jatim, Kodim 0815 Beri Apresiasi
- Tembus 1 Juta Ton, Bulog Tetap Optimalisasi Penyerapan Panen Raya 2025
- Amankan Serapan Gabah Pada Panen Raya, Bulog Lakukan Sewa Gudang