Mata Gol Debut, Drogba Pingsan 7 Menit
Senin, 29 Agustus 2011 – 13:17 WIB

Mata Gol Debut, Drogba Pingsan 7 Menit
Chelsea unggul cepat melalui tendangan jarak jauh Jose Bosingwa pada menit keenam, tapi miskomunikasi antara kiper Henrique Hilario dan defender Branislav Ivanovic dimanfaatkan Grant Holt mencetak gol balasan bagi Norwich di menit ke-63.
Baca Juga:
Kehadiran Mata cukup signifikan karena alur serangan Chelsea lebih variatif dan akhirnya berbuah gol kedua yang dihasilkan dari eksekusi penalti Frank Lampard pada menit ke-82. Penalti diberikan setelah kiper Norwich John Ruddy mengganjal laju Ramires. Ruddy juga dihukum kartu merah.
Sebelum diusir atau pada menit ke-64, Ruddy membuat Drogba terkapar di lapangan. Saat keduanya menjangkau bola crossing, tinju Ruddy mengenai kepala Drogba. Alhasil, Drogba mendarat dengan keras dalam posisi tengkurap dan kaku.
Striker Pantai Gading itu sempat pingsan selama tujuh menit saat dirawat tim medis di lapangan sebelum akhirnya dilarikan ke rumah sakit. Beruntung, cedera Drogba tidak serius sehingga Drogba tidak sampai menginap. "Didier sedikit demi sedikit sudah mulai pulih. Saya harus berterima kasih kepada tim medis karena melakukan tugasnya dengan baik," jelas Villas-Boas.
LONDON - Kemenangan 3-1 atas Norwich City Sabtu malam (27/8) meninggalkan kabar positif sekaligus negatif bagi Chelsea. Sisi positif menjadi milik
BERITA TERKAIT
- Persib vs PSS: Situasi Bak Bumi dan Langit, Bojan Hodak Enggan Gegabah
- Sudirman Cup 2025: Gloria Siap Berbagi Tanggung Jawab dengan Jojo
- MotoGP Spanyol 2025: Momen Bagnaia 'Memukul' Marquez?
- Al Ghazali Percaya Diri Seven Speed Motorsport Siap Bersaing di Ajang Drifting 2025
- 76 Indonesian Downhill Season 2025 Makin Menantang, Seri Perdana Digelar di Ternadi Bike Park
- Pukul Arema FC, Madura United Menjauh dari Zona Merah Liga 1