Matangkan Persiapan
Kamis, 08 November 2012 – 08:30 WIB

Matangkan Persiapan
Dalam rencana, ada empat tim yang terdaftar dalam turnamen yang belum ada namanya tersebut, yakni Persib Bandung, Persiram Raja Ampat, Persipura Papua, dan Arema Indonesia.
Djanur menuturkan, semua tim yang akan berlaga dalam turnamen tersebut merupakan tim yang sama kuat, baik untuk menguji kesiapan Persib. Setiap tim mempunyai keunggulan di atas kertas.
"Kita bisa lihat di Arema, semua top skor Indonesia ada di sana. Begitupun di Papua yang mempunyai pemain-pemain bagus seperti Bio Paulin, Boaz Salosa." Tutur pelatih yang juga mantan pemain Persib tersebut.
Disinggung soal tim mana yang paling dingiinkan Djajang melawan Persib, Djajang menjawab semua tim sama berat, karena berada di posisi yang selevel. "Kalau melihat kekuatan tim, saya pikir Arema dan Persipura adalah tim yang paling berat," Pungkas Djanur. (mg13)
BANDUNG - Persiapan demi Persiapan terus dilakukan kubu Maung Bandung. Mulai laga uji coba, hingga ikut dalam ajang turnamen pra musim. Cara ini
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- IBL All Star 2025 Bukan Sekadar Pertandingan, Ada Format Baru
- Port FC Umumkan Asnawi Mangkualam Gabung ASEAN All Star
- Imran Nahumarury Terpilih Jadi Pelatih Terbaik Liga 1 Edisi Maret 2025
- Menjelang Laga Kontra PSS, Persib Siapkan 2 Amunisi Baru
- Leeds United & Burnley Promosi ke Premier League
- Liga 1 Menyisakan 5 Pertandingan, Hanya 3 Pemain Persib yang Belum Tampil