Materi HIV/AIDS Diintegrasikan ke Kurikulum
Selasa, 30 November 2010 – 15:30 WIB

Materi HIV/AIDS Diintegrasikan ke Kurikulum
"Kita berharap, kelompok siswa maupun mahasiswa betul-betul bisa merata mendapatkan informasi yang benar tentang HIV/AIDS," imbuhnya.
Lebih jauh, Hamid menambahkan, pemerintah saat ini sedang mengkaji kurikulum. Dia mengatakan pula bahwa materi tentang HIV/AIDS akan diintegrasikan ke dalam kurikulum di sekolah sampai perguruan tinggi. Namun, lanjut Hamid, implementasinya tidak dalam bentuk mata pelajaran tersendiri, melainkan terintegrasi ke dalam beberapa mata pelajaran, seperti Biologi, Pendidikan Jasmani dan yang relevan.
"Di beberapa tempat sekolah sudah jalan, tetapi masih terbatas. Harapannya, nanti akan kita integrasikan baik di pendidikan formal maupun nonformal," ujarnya. (cha/jpnn)
JAKARTA - Direktur Jenderal Pendidikan Nonformal dan Informal (Dirjen PNFI) Kementerian Pendidikan Nasional (Kemdiknas), Hamid Muhammad menerangkan,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Mendikdasmen Ungkap Pesan Penting Prabowo soal Kualitas Pendidikan Dasar
- Universitas Terbuka Luluskan 29 PMI di Korea Selatan
- Wamen Fauzan: Era Kolaborasi, Kampus Harus Bersinergi dengan Pemda
- Untar dan KSU Perkuat Kerja Sama Global Lewat Konferensi Dunia & Bertemu Presiden Taiwan
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Kemdiktisaintek Membuka Peluang Sarjana Kuliah S2 Setahun, Lanjut Doktoral