Mau Main dengan Syarat
Persebaya versus Persibo Sore Nanti
Minggu, 26 Mei 2013 – 07:12 WIB
Buktinya, ada sebagian pemain yang memberikan sejumlah syarat kepada manajemen sebelum turun lapangan. Yakni manajemen harus melunasi gaji mereka selama 1,5 bulan terakhir sebelum pertandingan. Itu terdiri dari pelunasan 50% gaji April, serta gaji Mei ini.
"Ini komitmen kami semua, dan sikap kami ini adalah inisiatif bersama bukan ada paksaan dari luar. Kami mau ada uang di tangan baru bisa bertanding," kata Jefry Prasetyo.
"Sebenarnya ini bukan masalah uang semata, tapi komitmen manajemen. Selama ini kami butuh mereka, mereka tak pernah ada. Tapi, saat kesabaran kami sudah habis, baru mereka mau mendekat," sambung bek Persebaya ini.
Menurut Jefry, dia sudah menghubungi beberapa pemain seperti Taufiq, Andik Vermansah, Aris Alfiansyah, Aulia Ardli, Nurmufid Fastabiqul Khoirot, Rian Wahyu, Evan Dimas, serta Solikhin dan Jusmadi.
SURABAYA - Penggawa Persebaya Surabaya yang berkompetisi di Indonesian Premier League (IPL) terbelah. Ya, jelang pertandingan melawan Persibo Bojonegoro,
BERITA TERKAIT
- Mantan Pelatih Thailand Ingin Vietnam Menjadi Juara Piala AFF 2024
- Persiapan Piala AFF 2024, PSSI Panggil 31 Pemain, Ini Daftarnya
- Persib Berterima Kasih Kepada Liga 1 dan Bali United
- Bangkit dari Cedera, Fadillah Arbi Optimistis Raih Poin di Seri Pamungkas JuniorGP 2024
- Fakta-Fakta Menarik 33 Pemain Timnas Indonesia Proyeksi Piala AFF 2024
- Piala AFF 2024: Shin Tae Yong Panggil 4 Muka Baru ke Timnas Indonesia