Mau Mudik Lebih Awal? Simak Dulu Tiga Skenario Ini, Terutama Nomor Satu
Selasa, 13 April 2021 – 02:50 WIB

Ilustrasi mudik. Foto: Ricardo/JPNN.com
Skenario ketiga adalah melakukan operasi pada saat pelarangan dengan titik-titik penyekatan jalur mudik yang telah ditentukan oleh kepolisian.
"Mengingat hal itu merupakan bentuk sinergi antarpihak, kami bersama di situ, sinergi di lapangan," kata Henggar.
Diketahui pemerintah resmi melarang masyarakat untuk mudik Lebaran 2021 yang berlaku selama 6-17 Mei 2021. (antara/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Bagi masyarakat yang mau mudik Lebaran ke Jawa Tengah sebaiknya baca dulu tiga skenario baru ini...
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- ATR/BPN: Hampir Seperlima Tanah di Jateng Belum Jelas Status Hukumnya
- Kementerian PKP Akan Renovasi 500 Rumah Warga Miskin Ekstrem di Jateng
- Kabar Baik soal Penempatan Guru PPPK di Jateng, Semoga Relokasi Disetujui
- Banyak Aduan Penempatan PPPK Guru di Jateng, Ini Solusinya
- Isu Pemekaran Provinsi Menguat, Pemprov Jateng Sebut Tak Ada Urgensinya
- Aplikasi Kantong UMKM Bantu Pelaku Usaha Jateng Berkembang di Era Digital