Mau Nikah, Neni Malah Dibacok Calon Suami

jpnn.com, NGAWI - Nasib apes dialami Neni Agustin, calon pengantin berumur 16 tahun, asal Desa Dawung, Kabupaten Ngawi.
Gadis yang baru berumur 16 tahun tersebut, kini sekarat di Puskesmas Jogorogo, setelah ditebas parang oleh Mudiono, calon suaminya.
Tiga anggota keluarganya juga ikut menjadi serangan golok Mudiono, yakni Sumiyati, ibu Neni, dan Prawiro Sikas, kakek Neni serta Sumiyem, tetangga Neni.
Kejadian bermula saat, Mudiono berkunjung ke rumah Neni dengan diantar temannya memakai sepeda motor.
Tanpa diketahui penyebabnya, Mudiono mengamuk di dalam rumah.
Mudiono kemudian menyerang Neni dan Sumiyati serta Prawiro Sikas dengan sebilah golok.
Setelah menyerang ketiga korban, Mudiono membakar kasur di salah satu kamar, dengan niat membakar rumah.
Mendengar jeritan, Sumiyem, seorang kerabat sekaligus tetangga, mendatangi rumah korban.
Calon suami tiba-tiba mengamuk dengan golok
- Pria di Blitar Bacok Mantan Istri
- Polisi Ungkap Kronologi Kasus Pembacokan di Ponpes Ibun Bandung, Oh Ternyata
- Viral Aksi Pembacokan Pak Ogah di Bojongsoang Bandung, 4 Pelaku Diburu Polisi
- Kabur Setelah Membacok Iskandar, Mukrim Warga OI Dibekuk Polisi
- Lansia di Banyuasin Tewas Dibacok, Pelaku Diringkus Polisi di Kebun Sawit
- RDPU Kasus Pembacokan di Tasikmalaya, Ketua Komisi III DPR Usir Kuasa Hukum Korban