Mau Satu Uji Coba Lagi
Kamis, 22 Desember 2011 – 08:32 WIB
SURABAYA - Masa persiapan Persebaya Surabaya di pentas Divisi Utama Liga Indonesia tinggal dua pekan lagi. Tak heran, konsentrasi latihan kini difokuskan kepada peningkatan endurance dan kesiapan mental bertanding. Dua hal itulah yang ingin dicapai pelatih Persebaya Subangkit dengan menggelar training centre di Pandaan, Pasuruan mulai kemarin (21/12). Demi terpenuhinya target maksimal, Subangkit berencana mengagendakan satu laga uji coba lagi sebelum melawan Persita. Tim yang dibidik sebagai lawan sparring partner adalah tim peserta kompetisi senior PSSI Surabaya. "Mungkin lawan Assyabaab atau Suryanaga," ucap Subangkit.
Dijadwalkan Ngadiono dkk akan melakoni pertandingan pertamanya 3 Januari mendatang di Kota Surabaya. Di laga perdananya, Persebaya akan ditantang Persita Tangerang. Sayangnya, hingga kini Persebaya belum tahu akan bertanding di Stadion Gelora Bung Tomo atau Stadion Gelora 10 November.
Baca Juga:
Nah, pelatih Persebaya Subangkit mengatakan kondisi keseluruhan timnya baru mencapai 70 persen. "Ada beberapa hal teknis maupun non teknis yang kami kejar selama dua minggu ini," kata Subangkit kemarin. Mantan pelatih Persela itu memang tak mau sembarangan dalm mempersiapkan timnya.
Baca Juga:
SURABAYA - Masa persiapan Persebaya Surabaya di pentas Divisi Utama Liga Indonesia tinggal dua pekan lagi. Tak heran, konsentrasi latihan kini difokuskan
BERITA TERKAIT
- Daftar 33 Pemain Timnas Indonesia Proyeksi Piala AFF 2024, Ada 7 Nama Abroad
- Taklukkan AS Roma 1-0, Napoli Kembali ke Puncak Klasemen Serie A 2024/25
- Hasil Liga Spanyol: Menang 3-0 Atas Leganes, Madrid Naik Posisi 2 Klasemen
- Kevin Diks Menawan, FC Copenhagen Amankan 3 Poin
- Pertamina Eco RunFest 2024 Beri Dampak Positif, Mulai Lingkungan hingga Ekonomi
- Timnas Indonesia Dinilai Janggal Belum Mengumumkan Skuad Piala AFF 2024