Mau Tahu Keunikan Pohon Cannonball, Datanglah ke KBS!
Jumat, 16 Juni 2017 – 07:09 WIB

UNIK DAN LANGKA: Pohon Cannonball yang tumbuh di KBS ini memiliki bunga yang berbau harum, namun buahnya beraroma busuk. Buah Cannonball menyerupai meriam. Foto Andy Satria/Radar Surabaya/JPNN.com
jpnn.com, SURABAYA - Kebun Binatang Surabaya (KBS) memiliki beragam flora dan fauna yang unik dan langka, salah satunya yakni pohon Cannonball.
Pohon ini memiliki buah yang menyerupai meriam.
Keunikan lainnya adalah pada aroma bunga yang harum semerbak, namun buahnya berbau busuk.
Humas Perusahaan Daerah Taman Satwa (PDTS) KBS, Laily Widhya Arishandi mengatakan, pohon ini memiliki nama ilmiah couroupita guianensis.
Pohon Cannonball merupakan pohon spektakuler dari Amerika Selatan.
Namun pohon itu telah tumbuh di India untuk dua atau tiga ribu tahun terakhir.
Jadi ada kemungkinan bahwa pohon itu juga asli India.
Kebun Binatang Surabaya (KBS) memiliki beragam flora dan fauna yang unik dan langka, salah satunya yakni pohon Cannonball.
BERITA TERKAIT
- 5 Tips Beli Tiket Pesawat, Liburan Jadi Nyaman dan Hemat
- Traveloka Luncurkan EPIC Sale Serentak Pertama di Asia Pasifik
- Ahmad Dhani Buka Kopi Dewa 19, Tempat Nongkrong Bernuansa Musik
- Wisatawan Indonesia Diharapkan Berbondong-bondong Liburan ke Taiwan
- 4 Langkah Pantai Indah Kapuk Jadi Destinasi Wisata Kelas Dunia
- Xerana Resort Siap Dibangun di Pantai Pengantap, Investasi Capai Rp3 Triliun