Maung Bandung Haramkan Finish di Papan Tengah

jpnn.com - BANDUNG – Persib Bandung masih optimis akan finis pada lima besar TSC A 2016.
Sampai dengan pekan ke 30, Maung Bandung masih tercecer pada posisi 10 klasemen sementara.
Dari 29 pertandingan, Persib meraup 44 poin. Posisi itu cukup jauh dari Arema Cronus di puncak klasemen dengan 58 poin hasil dari 30 laga.
Skuat besutan Djadjang Nurjaman ini memang terseok-seok sejak dimulainya kompetisi yang berlangsung dari bulan April ini.
Pergantian pelatih pun mewarnai perjalanan Persib mengarungi kompetisi yang diprakarsai oleh PT Gelora Trisula Semesta (GTS).
Tambal sulam pemain pun menghiasi wajah tim kebanggaan bobotoh ini. Namun tetap saja penampilan Hariono Cs kunjung tidak stabil.
Komisaris Utama PT Persib Bandung Bermartabat (PBB) Zainuri Hasyim menginginkan tim Persib finis sesuai target yakni pada lima besar.
Karena menurutnya tim sekelas Persib anti finis diluar posisi lima besar.
BANDUNG – Persib Bandung masih optimis akan finis pada lima besar TSC A 2016. Sampai dengan pekan ke 30, Maung Bandung masih tercecer
- Buat 40 Tembakan, Barcelona Menjauh dari Real Madrid
- MotoGP 2025: Aprilia Tunjuk Pembalap Pengganti Jorge Martin di Spanyol
- IBL All Star 2025 Bukan Sekadar Pertandingan, Ada Format Baru
- Port FC Umumkan Asnawi Mangkualam Gabung ASEAN All Star
- Imran Nahumarury Terpilih Jadi Pelatih Terbaik Liga 1 Edisi Maret 2025
- Menjelang Laga Kontra PSS, Persib Siapkan 2 Amunisi Baru