Maung Bereskan Kontrak Pemain Pekan Ini
Senin, 19 September 2011 – 11:54 WIB

M Nasuha, salah seorang pemain yang direkrut Persib. Foto: Dok.JPNN
"Enggak ada kemungkinan pemain yang sudah kita umumkan kemarin, tidak jadi resmi bergabung. Soal Jendry (Pitoy) dia hanya masalah izin saja, sehingga belum bisa bergabung ikut latihan bersama tim. Pada intinya, pemain yang sudah kita umumkan kemarin, adalah skuat resmi yang akan bermain untuk Persib musim depan," ucapnya.
Baca Juga:
Sementara, ketika ditanya soal beredarnya kabar akan hengkangnya satu pemain lagi yang merupakan ikon Maung Bandung, Kuswara mengaku tak ingin berandai-andai soal kabar tersebut, karena ia menilai para pemain yang telah diumumkan saat soft launching lalu telah resmi bergabung dan tipis kemungkinannya untuk keluar.
"Saya tak ingin berandai-andai soal kabar tersebut, karena pada intinya nama-nama yang telah kita umumkan kemarin, itu adalah pemain yang telah menyetujui kerjasama dengan kita. Kita tidak mungkin berani mengumumkan, kalau mereka masih belum jelas bergabung bersama Persib. Saya tidak ingin berbicara banyak soal itu, karena intinya semua pemain yang kita umumkan telah setuju dan tinggal melakukan penandatanganan kontrak saja," pungkasnya. (ytn)
BANDUNG- Meski negoisasi telah usai dan para pemain yang berhasil didatangkan telah memulai latihan, namun legalitas para pemain bahwa mereka adalah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri