Max Prihatin Nazaruddin Diborgol
Kamis, 11 Agustus 2011 – 17:41 WIB

Max Prihatin Nazaruddin Diborgol
“Saya kira kerja beliau (Michael, red) sudah bekerja dengan baik. Jadi tidak ada lobi-lobi terkait itu apalagi dikaitkan dengan rencana beliau ingin mencalonkan diri sebagai Gubernur Papua. Bukti-bukti yang dimiliki Nazaruddin, duta besar sudah diperintahkan oleh Menkopolhukam untuk menyegel tas yang berisi bukti tersebut. Kalau memang hilang nanti akan diklarifikasikan ke Nazaruddin,” tegasnya.
Baca Juga:
Terkait kemungkinan bahwa Nazaruddin akan bernasib sama seperti aktivis HAM Munir, mantan presenter TVRI ini enggan memberikan komentar. “Saya tidak bicara soal hal itu, itu bukan wilayah saya, kita berdoa saja dia bisa mengalami prosedur yang sesuai dan bisa membuktikan omongannya selama ini,” pungkasnya.(tas/jpnn)
JAKARTA- Penangkapan mantan Bendahara Umum Partai Demokrat Muhammad Nazaruddin dengan cara diborgol oleh Interpol ternyata membuat Wakil Ketua Umum
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Wali Kota Jakarta Selatan Mendukung Program Mainstreaming HAM untuk ASN dan Masyarakat
- Peringati Hari Bumi, PT Pupuk Indonesia Utilitas Tanam 500 Pohon di Gresik
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Gembira, Pengangkatan PPPK Paruh Waktu Sudah Dijawab BKN, Honorer R1-R4 Bisa Tenang
- Hujan Lebat saat Pelantikan Ribuan PPPK 2024, Penanda Perjuangan Panjang Tak Sia-sia
- IKA UII Siap Berkontribusi untuk Mewujudkan Indonesia Emas 2045
- Kapan Pengisian DRH NIP PPPK Paruh Waktu? Jawaban Prof Zudan Makin Jelas