Mayat Pria Bertato Mengambang di Kali CBL, Ini Ciri-cirinya, Anda Mungkin Kenal
Senin, 30 Mei 2022 – 17:13 WIB

Ilustrasi TKP penemuan mayat pria bertato mengambang di kali CBL Bekasi. Foto: dok.JPNN.com
Berikut ciri-ciri mayat pria tanpa identitas di Kali CBL:
1. Laki-laki, umur sekitar 30 Tahun, rambut hitam
2. Terdapat tato di kepala bergambar radio dan angka 13, di sekujur tubuh penuh gambar tato.
3. Daun telinga kiri bolong bekas tindikan anting.
Baca Juga: Antisipasi Perubahan Cuaca, Panitia Formula E Siapkan Langkah Ini
4. Menggunakan sweter warna hitam.
5. Menggunakan celana panjang warna hitam.
6. Menggunakan celana dalam warna hitam putih motif kotak-kotak. (cr1/fat/jpnn)
Mayat pria bertato tanpa identitas mengambang di Kali Cikarang Bekasi Laut (CBL), Cibitung, Kabupaten Bekasi, Minggu (29/5) sore. Ini ciri-cirinya.
Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Dean Pahrevi
BERITA TERKAIT
- Blusukan di Bekasi, Prabowo Buka Puasa Bareng Korban Banjir
- Bersepatu Bot, Prabowo Datangi Korban Banjir di Bekasi, Lihat
- Mayat Ibu & Anak Ditemukan dalam Toren di Tambora, Diduga Korban Pembunuhan
- Pemerintah Klaim Banjir Bekasi Tak Pengaruhi Distribusi Pangan di Jakarta
- 5 Berita Terpopuler: Pengangkatan Honorer Sudah Disepakati, CPNS Juga, tetapi yang Tak Lolos PPPK Menuntut Kejelasan
- Pemkab Bekasi Tetapkan Status Tanggap Darurat Bencana