Mayjen Mulyo Aji: Kami sampai Mobilisasi Satuan-Satuan untuk Menambah Kekuatan
Minggu, 04 Juli 2021 – 17:58 WIB

Pangdam Jaya Mayjen TNI Mulyo Aji (kiri) saat meninjau pelaksanaan vaksinasi massal COVID-19, Jakarta, Kamis (17/6/2021). Foto: ANTARA/HO-Kodam Jaya
"Kalau kita enggak lakukan bersama-sama. Dari RT/RW tidak ada kepedulian untuk mengingatkan masyarakatnya, (pandemi Covid-19) tidak akan pernah selesai," tutur Mulyo.
Dia mengingatkan masyarakat agar tidak melakukan perjalanan bila sifatnya tak mendesak.
"Buat masyarakat yang lain aman, buat para aparat ini nyaman untuk bekerja, untuk membantu saudara sekalian," kata Mayjen Mulyo Aji. (cr3/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Pangdam Jaya Mayjen TNI Mulyo Aji menyampaikan pesan penting untuk seluruh elemen masyarakat.
Redaktur & Reporter : Fransiskus Adryanto Pratama
BERITA TERKAIT
- Warga Banten Tewas Dikeroyok 4 Orang, 2 Pelaku Oknum TNI
- TNI AL Menggagalkan Penyelundupan 7 Calon PMI Ilegal ke Malaysia
- TNI Masuk Kampus, Legislator PDIP: Perguruan Tinggi Bukan Medan Pertempuran
- Arena Judi Sabung Ayam Digerebek Polisi, Pemain Sudah Tidak di Lokasi
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- UI Tidak Undang TNI Hadir ke Acara Mahasiswa di Pusgiwa