Mayjen Totok: Saya Ingin Menunjukkan Bahwa TNI Adalah Kita
Irjen Nana berharap TNI selalu jaya, kian sukses, makin dicintai rakyat, serta selalu dilindungi Tuhan Yang Maha Esa.
"Saya selaku Kapolda mengapresiasi kepada TNI yang selama ini selalu berkomunikasi, berkoordinasi, dan berkolaborasi untuk melaksanakan tugas, khususnya menjaga keamanan di wilayah Sulawesi Selatan," ungkap Irjen Nana Sudjana dalam kesempatan sama.
Sekretaris Daerah Provinsi Sulsel Abdul Hayat Gani yang mewakili Gubernur Sulsel Andi Sudirman Sulaiman mengatakan bahwa TNI terlahir dari masyarakat, menjaga masyarakat, mengawal masyarakat, hadir di tengah-tengah masyarakat. “Implementasinya pun bisa dilihat pada hari ini TNI benar-benar menyatu padu dengan masyarakat," kata Abdul Hayat Gani.
Dia menyebutkan banyak program pemerintah daerah yang terlaksana dengan baik dan tepat waktu karena dukungan personel TNI di lapangan. Salah satunya adalah program TMMD yang pelaksnaannya hingga ke pelosok desa dan pesisir. (antara/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Pangdam Hasanuddin Mayjen TNI Totok Imam Santoso menegaskan bahwa dirinya ingin menunjukkan bahwa TNI adalah kita, TNI saudara kita.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
- Kronologi Kasat Reskrim Polres Teluk Bintuni Hilang sebelum TNI-Polri Tembak Mati Komandan KKB
- Kasat Reskrim Polres Teluk Bintuni Hilang, TNI Kerahkan Pasukan
- Tim Gabungan Siap Amankan 335 Gereja saat Perayaan Natal di Bali
- Bantu Polda Bali, Kodam IX/Udayana Siapkan Prajurit TNI Hadapi Libur Nataru
- Berkat Kekompakan TNI-Polri, Pengamanan Pilkada Siak Jadi Role Model di Riau
- TNI Kerahkan Puluhan Ribu Prajurit Bantu Polri Jaga Keamanan Natal & Tahun Baru