Mayor Ervan, Keliling Perbaiki Sound System Masjid
Kamis, 01 September 2016 – 00:06 WIB

Mayor (Chb) Ervan Rusnandar bersama istri. Foto: Denhubdam II/Sriwijaya FOR Sumeks/JPNN.com
Menurutnya, instrumen yang paling sering diperbaiki atau diganti, speaker, mixer, dan instalasinya yang tidak sesuai spesifikasi. Dia merasa puas, jika suara azan dan khotbah, terdengar lebih bagus.
“Anggota pun senang, melalui kegiatan ini ada dua hal yang dicapai. Pertama ibadah, kedua lebih dekat dengan masyarakat. Mudah-mudahan kegiatan seperti ini tetap eksis dilakukan,” harapnya. (*/air/ce1/sam/jpnn)
MAYOR (Chb) Ervan Rusnandar paham bahwa sebagai prajurit TNI dia mengemban tugas utama mempertahankan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI).
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Semana Santa: Syahdu dan Sakral Prosesi Laut Menghantar Tuan Meninu
- Inilah Rangkaian Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Semarak Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Sang Puspa Dunia Hiburan, Diusir saat Demam Malaria, Senantiasa Dekat Penguasa Istana
- Musala Al-Kautsar di Tepi Musi, Destinasi Wisata Religi Warisan Keturunan Wali
- Saat Hati Bhayangkara Sentuh Kalbu Yatim Piatu di Indragiri Hulu