Mayoritas Anggota Parlemen Australia dari Partai Pemerintah Tolak Pernikahan Gay
Rabu, 27 Januari 2016 – 11:39 WIB

Mayoritas Anggota Parlemen Australia dari Partai Pemerintah Tolak Pernikahan Gay
Namun Senator Partai Liberal asal Tasmania, Eric Abetz, melontarkan pernyataan yang berlawanan dengan PM Turnbull.
"Terserah masing-masing anggota untuk memutuskan apakah plebisit itu benar-benar mencerminkan pandangan rakyat Australia," katanya.
"Ada anggota parlemen yang tak bisa mendukung hasil plebisit apapun hasilnya nanti. Misalnya, jika mayoritas rakyat menyatakan 'tidak' kepada pernikahan gay, apakah Warren Entsch (anggota parlemen yang mendukung pernikahan gay) akan berhenti menyuarakan isu ini. Saya yakin tidak," kata Senator Abetz, yang dikenal sebagai pendukung setia Tony Abbott.
Namun Warren Entsch mengatakan, pemerintah akan terikat pada hasil voting nasional atau plebisit atas isu ini.
Mayoritas anggota Parlemen Australia dari Partai Koalisi Liberal Nasional yang memerintah, menyatakan menolak adanya pernikahan sesama jenis. Dari
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Paus Fransiskus, Pemimpin Gereja Katolik yang Reformis, Meninggal Dunia pada Usia 88 tahun
- Dunia Hari Ini: PM Australia Sebut Rencana Militer Rusia di Indonesia sebagai 'Propaganda'
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia