Mayoritas DPW PPP Pilih JK sebagai Capres
Kamis, 23 Februari 2012 – 06:56 WIB
Saat itu JK datang tidak sendirian. Beberapa orang terdekatnya ikut mendampingi. Mereka, antara lain, Aksa Mahmud, mantan Sekjen Golkar Soemarsono, mantan Gubernur Jatim Imam Utomo, Ferry Mursyidan Baldan, dan Effendy Ghazali.
Saat dikonfirmasi tentang pengajuan namanya oleh sejumlah DPW PPP, JK hanya menanggapi santai. "Tentu, kalau amanah, kita bekerja bersama-sama. Tapi, yang memilih kan masyarakat. Kalau masyarakat mendukung, tentu kita ikuti masyarakat," tutur JK setelah menjadi pemateri di halaqah alim ulama PPP.
Selain JK, hadir sebagai pemateri dalam halaqah itu mantan Ketum PB NU Hasyim Muzadi, Ketua MK Mahfud M.D., Khofifah Indar Parawansa, dan Anies Baswedan.(dyn/c3/tof)
KEDIRI - Pembicaraan tentang nama calon presiden yang akan diusung pada 2014 tidak bisa dibendung lagi pada hari kedua Mukernas PPP kemarin. Mayoritas
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Rocky Gerung Mengajak Anak Muda Menggunakan Nalar Kritis dalam Memilih Pemimpin
- Survei Poltracking, Elektabilitas Agustiar - Edy Tertinggi di Pilgub Kalteng
- Tablig Akbar Majelis Nurul Musthofa: Ridwan Kamil akan Perjuangkan Pengajian di Monas
- Pilwalkot Semarang 2024: Restu & Doa Jokowi untuk Yoyok-Joss
- Teriakan 'Ganti Bupati' Menggema di Kampanye Akbar Paslon 02
- Pengamat Hardjuno Soroti Langkah DPR Memasukkan RUU Tax Amnesty ke Prolegnas 2024