Mayoritas Masyarakat Tibet Ingin Merdeka
Rabu, 19 November 2008 – 03:52 WIB

Mayoritas Masyarakat Tibet Ingin Merdeka
Baca Juga:
Namun semua itu dimentahkan pemerintah Tiongkok. Pejabat Tiongkok mengatakan, pintu kemerdekaan atau semi merdeka bagi Tibet sudah tertutup rapat. Untuk itu, Beijing telah menyiagakan sejumlah pasukan untuk menjaga ketat wilayah tersebut. Terutama di ibukota Tibet, Lhasa.
Bahkan menurut seorang sumber yang tak mau menyebutkan namanya, orang-orang yang lalu lalang disekitar ibu kota, meskipun wisatawan, tak luput diperiksa petugas. ’’Ini pemeriksaan terbesar,’’ katanya. Rinpoche berharap, pertemuan yang dimulai senin (17/11) hingga pekan depan itu akan menghasilkan jalan baru untuk perjuangan Tibet. (Reuters/AP/ape)
DHARAMSALA – Kecewa lantaran berbagai negosiasi masa depan Tibet selalu dimentahkan Tiongkok, para tokoh Tibet diaspora akhirnya menggelar
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Presiden Iran Masoud Pezeshkian Sebut Israel Pelaku Utama Terorisme Global
- Kereta Gantung Terjatuh di Italia Selatan, 4 Tewas
- Ajak Israel Berunding, Hamas Siap Akhiri Perang di Gaza
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza
- Gempa Bumi M 5,8 Mengguncang Filipina Rabu Pagi