Mayoritas Pelaku Usaha Pengin Airlangga jadi Penerus Jokowi
Jumat, 04 November 2022 – 23:17 WIB

Menko Perekonomian sekaligus Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto. Foto: Ricardo/JPNN.com
Syurya menyebut peluang Airlangga mendapatkan dukungan terlihat dari kedekatan mantan Menteri Perindustrian itu dengan pelaku UMKM dan pengusaha Indonesia.
Airlangga juga sudah memberikan kemudahan dalam perekonomian seperti kebijakannya meski sempat ada persoalan terkait harga minyak goreng.
Tak hanya itu, kata dia, Airlangga juga harus terus bekerja keras untuk membangkitkan perekonomian masyarakat dan para pengusaha Indonesia.
"Saat ini Airlangga harus bekerja keras lagi kepada masyarakat untuk tetap terus mendapat dukungan dari masyarakat dan pengusaha Indonesia, " kata dia. (cuy/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Hasil survei dari Citra Network Nasional (CNN) menunjukkan mayoritas pelaku usaha menginginkan Airlangga Hartarto menjadi penerus Presiden Jokowi.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Kementan Gelar Forum Komunikasi Publik Standar Pelayanan RIPH
- Fitur Kasir di Saku Bisnis Bank Raya Permudah Pelaku Usaha Pantau Keuangan Bisnis
- AMPI Lihat Peluang Besar dari Kebijakan Impor Prabowo
- Soal Kebijakan Tarif Trump, Indonesia Diusulkan Dorong WTO Menyehatkan Perdagangan Global
- Penetrasi Keuangan Syariah Rendah, OJK Minta Pelaku Usaha Melakukan Ini
- Prabowo Minta Struktur Komisaris BUMN Dirampingkan, Diisi Profesional