Mazhab M&Q
Oleh: Dahlan Iskan
Senin, 02 September 2024 – 07:43 WIB
.jpeg)
Dahlan Iskan. Foto/ilustrasi: Ricardo/JPNN.com
jpnn.com - BILA saja pengamatan politik itu bermazhab, masuk mazhab manakah saya?
"Pak DI itu pinter. Substansinya mazhab Q tetapi gaya tulisannya Mahzab M," ujar Muhammad Qodari, penguasa lembaga survei Indo Barometer.
Adalah pemikir Islam moderat Ulil Abshar Abdalla yang melihat belakangan ini muncul dua mazhab dalam penilai perpolitikan Indonesia.
Baca Juga:
Dua aliran itu adalah: mazhab SM dan mazhab MQ.
SM singkatan dari Saiful Mujani.
MQ adalah Muhammad Qodari.
Baca Juga:
Itulah dua jagoan lembaga riset politik Indonesia.
Saiful muncul lebih dulu lewat Saiful Mujani Research and Consulting (SMRC). Saiful Mujani juga 10 tahun lebih senior. Dia lahir tahun 1962.
BILA saja pengamatan politik itu bermazhab, masuk mazhab manakah saya? Konon ada mazhab Qodari dan Saiful Mujani seperti analisis Ulil Abshar Abdalla.
BERITA TERKAIT
- Prabowo Puji Keberhasilan Herman Deru Meningkatkan Produksi Pangan Sumsel
- Naik Apollo
- 5 Berita Terpopuler: Jangan Sepelekan Peringatan Ahli Hukum, Semua ASN Wajib Tahu, karena Sangat Mudah Memberhentikan PPPK
- Prabowo Sebut Petani Harus Bisa Punya Rumah dan Mobil
- Herman Deru Dampingi Presiden Tanam Padi Serentak di 14 Provinsi Se-Indonesia
- Pakar Tegaskan Penunjukan Juru Bicara Presiden Tidak Boleh Melalui Lisan