Mbak Indri Bawa Kabur Uang Arisan Online Rp 500 Juta, Puluhan Emak-emak Lapor Polisi
Kamis, 25 Maret 2021 – 22:26 WIB

Ibu-ibu korban arisan online saat melapor ke Mapolres Muba, Kamis (25/03/2021). foto: Romi/Palpos.id
Kasatreskrim Polres Muba AKP Ali Rojikin SH MH mengatakan, pihaknya telah menerima laporan atas kasus penipuan arisan online tersebut.
Baca Juga: Brigadir AG dan Briptu DK Dipecat, Kapolres: Perbuatan Mereka Sudah Tak Bisa Ditolerir
“Ya, nanti kami pelajari dan dalami kasusnya. Kami mengimbau warga tetap menjaga keamanan tetap kondusif. Jajaran Polsek Babat Toman tetap memantau dan patroli di rumah pelaku untuk antisipasi keamanan dan kejadian tidak diinginkan,” pungkas Ali Rojikin. (rom/palpos.id)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Puluhan emak-emak warga Mangun Jaya Kecamatan Babat Toman Muba, yang menjadi korban penipuan arisan online mendatangi Mapolres Muba, Kamis (25/03/2021), sekitar pukul 11.00 WIB.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Pemda Sumsel Ajak OPD Bekerja Sama Menyatukan Visi dan Misi untuk Kesejahteraan Masyarakat
- Komplotan Diduga Komunitas LGBT Beraksi di Pekanbaru, Jerat Korban Lewat Aplikasi Kencan
- Waspadai Penipuan Modus Online Shop Fiktif & Petugas Bea Cukai Gadungan, Ingat 3 Hal Ini
- Selebgram Asal Bekasi Ini Diduga Terlibat Investasi Bodong
- Gubernur Sumsel Dorong Percepatan Pembangunan Infrastruktur Kabupaten/Kota lewat Bangubsus
- Jadi Korban Hipnotis, Maria Magdalena Kehilangan Emas Rp 15 Juta