Mbak Puan Ingatkan Pemerintah akan Kebijakan Fiskal 2021 untuk Pemulihan Ekonomi
Jumat, 17 Juli 2020 – 14:23 WIB

Ketua DPR RI Puan Maharani. Foto: Ricardo/JPNN.com
Puan menambahkan kebijakan fiskal APBN 2021 akan diarahkan untuk percepatan pemulihan ekonomi dan penguatan reformasi. Menurut dia, kebijakan ini dapat berjalan efektif apabila penanganan Covid-19 dan dampaknya di 2020 ini berjalan dengan baik.
“DPR telah menyetujui kebijakan fiskal 2021 tersebut sebagai momentum dalam melakukan penguatan dan penajaman APBN khususnya dalam melakukan reformasi penganggaran, reformasi perpajakan dan PNBP, reformasi TKDD, reformasi kesehatan, reformasi pendidikan, dan reformasi perlindungan sosial,” ungkap Puan. (boy/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Ketua DPR Puan Maharani mengungkapkan kebijakan fiskal APBN 2021 akan diarahkan untuk percepatan pemulihan ekonomi dan penguatan reformasi.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Potensi Cuaca Ekstrem Saat Arus Mudik 2025, Puan Beri Imbauan
- Soal Teror Terhadap Tempo, Puan Harap Polisi Buka Penyelidikan
- Soal Restu PDIP untuk Junimart Jadi Dubes RI, Deddy: Silakan Tanya ke Mbak Puan
- RUU TNI Disahkan Meski Banyak Protes, Idrus Golkar Singgung Sosialisasi
- Ratusan Mahasiswa di Bandung Tolak Pengesahan UU TNI, Sampaikan Kekhawatiran
- Munafrizal Manan: Isu RUU TNI Timbulkan Pelanggaran HAM Terlalu Dipaksakan