Mbak Puan Kaget, Khawatir soal Keselamatan Negara, Lalu Berpesan Begini
Rabu, 27 Oktober 2021 – 09:03 WIB

Ketua DPR RI Dr. (H.C.) Puan Maharani mengaku kaget atas peretasan yang menimpa website Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN). Foto: Ricardo/jpnn.com
Puan mendorong BSSN diberi kewenangan untuk keamanan siber, sehingga bisa bekerja lebih optimal lagi dengan sumber daya yang ada.
"Tidak boleh kalah oleh hacker yang tidak bertanggung jawab di luar sana,” pungkas Puan.
Juru Bicara BSSN, Anton Setiawan mengakui situs yang beralamat di www.pusmanas.bssn.go.id sempat mengalami serangan deface atau merubah tampilan yang muka yang ada pada website tersebut, Senin (25/10/2021).
Namun, dia meyakini tak ada data-data kepentingan publik yang rusak dari peretasan tersebut. (jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Ketua DPR RI Dr. (H.C.) Puan Maharani mengaku kaget atas peretasan yang menimpa website Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN).
Redaktur & Reporter : Elvi Robia
BERITA TERKAIT
- Potensi Cuaca Ekstrem Saat Arus Mudik 2025, Puan Beri Imbauan
- Komisi VI DPR Sidak Jasa Marga, Pastikan Kesiapan Arus Mudik Lebaran 2025
- Soal Teror Terhadap Tempo, Puan Harap Polisi Buka Penyelidikan
- Soal Restu PDIP untuk Junimart Jadi Dubes RI, Deddy: Silakan Tanya ke Mbak Puan
- Misbakhun Buka-bukaan Data demi Yakinkan Pelaku Pasar di Bursa
- RUU TNI Disahkan Meski Banyak Protes, Idrus Golkar Singgung Sosialisasi