Mbak Rara Mendadak Terkenal di Eropa, Pawang Hujan Penyelamat MotoGP Mandalika
Senin, 21 Maret 2022 – 11:26 WIB
Balapan MotoGP Indonesia memang sempat tertunda beberapa menit akibat adanya hujan deras disertai petir yang bersahutan di kawasan Sirkuit Mandalika.
Beruntung, balapan tetap berjalan lancar dengan Miguel Oliveira keluar sebagai juara, sementara podium kedua hingga ketiga ditempati Fabio Quartararo dan Johann Zarco.(mcr15/jpnn)
Sosok pawang hujan Rara Isti Wulandari mendadak terkenal hingga benua Eropa. Dianggap penyelamat.
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
BERITA TERKAIT
- MotoGP: Baru Gabung Ducati Lenovo, Marc Marquez Sudah Merasakan Tekanan
- Pensiun dari MotoGP, Aleix Espargaro Mulai Menggeluti Hobinya
- Jorge Martin Meramal 2 Kandidat Juara MotoGP 2025, tak Ada Dirinya
- Dorna Sport Mengumumkan MotoGP Akan Kembali ke Brasil Pada 2026
- Moreno Soeprapto Mengunci Gelar Juara Porsche Sprint Challenge Indonesia 2024
- Soal Kemungkinan Kembali ke MotoGP, Presiden Suzuki Angkat Suara