Mbak Rerie Minta Vaksinasi Booster Anak Segera Dilakukan
Sabtu, 06 Agustus 2022 – 13:55 WIB

Wakil Ketua MPR RI, Lestari Moerdijat menilai peningkatan kasus positif dan angka kematian akibat Covid-19 perlu diwaspadai. Ilustrasi: Ricardo/JPNN.com
Anggota Majelis Tinggi Partai NasDem itu juga berharap ada percepatan perluasan vaksin booster bagi kelompok rentan seperti anak, lewat menyegerakan kebijakan vaksin booster untuk anak.
"Kesiapan penyelenggaraan pembelajaran tatap muka (PTM), juga harus benar-benar dipastikan, lewat pemenuhan protokol kesehatan sesuai yang dipersyaratkan di setiap daerah," beber Rerie. (jpnn)
Wakil Ketua MPR RI, Lestari Moerdijat menilai peningkatan kasus positif dan angka kematian akibat Covid-19 perlu diwaspadai
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
BERITA TERKAIT
- Waka MPR: Seni Ukir Jepara Bangkit di Tangan Generasi Muda
- Neng Eem Puji Keputusan Presiden Prabowo yang Umumkan Ojol dapat THR
- Jaga Warisan Intelektual Bangsa, Ibas Siap Kawal Regulasi dan Insentif Penulis
- Wakil Ketua MPR Tegaskan Pentingnya Regenerasi demi Keberlangsungan Seni Ukir Jepara
- Audiensi dengan Penulis Perempuan, Ibas Sampaikan Menulis Bisa Membentuk Peradaban
- Senator Abraham Liyanto Sosialisasikan Empat Pilar MPR RI Kepada Pemerintah Desa di Provinsi Sulut