Mbak Tutut: Hoaks Bikin Persaudaraan Kebangsaan Pudar
Sabtu, 30 Maret 2019 – 13:55 WIB

Putri pertama almarhum mantan Presiden Soeharto, Siti Hardiyanti Rukmana, yang biasa disapa Mbak Tutut, Foto: Ist
Dalam kesempatan itu, Mbak Tutut menyerahkan bantuan perangkat pembuatan biogas untuk Pesantren Al Kamal sebagai bagian program Pesantren Mandiri. Selain itu, buku tentang Pak Harto juga diberikan kepada pemilik Pesantren Al Kamal.
Sebaliknya, pengurus pesantren memberikan sebuah foto kenangan pemilik Pondok Pesantren Al Kamal bersama Pak Harto, kepada Mbak Tutut. Di penghujung acara, Mbak Tutut berswafoto dengan para santri. Suasana harmonis terlihat dalam kegiatan silaturahmi tersebut.(jpnn)
Mbak Tutut mengatakan tahu politik akan membuat santri bisa membedakan mana hoaks atau bukan. Hoaks bisa membuat jalinan persaudaraan pudar.
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- Satgas Cakra Buana PDIP Gelar Buka Puasa Bersama, Momentum Perkuat Persatuan Bangsa
- Pancasila Dalam Menu Makan Bergizi Gratis
- Final Kompetisi Jurnalis Kebangsaan Mahasiswa Bersama BNPT, Berikut Nama Pemenang
- Agus Widjajanto Sebut Ada Dorongan agar Mbak Tutut Kembali Bergabung ke Partai Golkar
- Tiga Presiden
- Datangkan UAS ke Kotim, Halikinnor Harap Masyarakat Menjaga Keharmonisan dan Persaudaraan