MBI Bakal Naikkan Harga Hingga Rp 40 juta
Selasa, 01 Juni 2010 – 00:03 WIB

MBI Bakal Naikkan Harga Hingga Rp 40 juta
Hartoyo menambahkan pasar mobil mewah juga mengalami trend peningkatan. Tapi, biasanya pada Mei dan Juni pasar agak lesu. Penyebabnya, dana masyarakat tersedot untuk pendidikan. Karena itu, HRM pun mengadakan program-program khusus guna mempertahankan sales. Salah satunya, pameran dengan memberikan bunga nol persen untuk pembelian melalui KPM (kredit pemilikan mobil) CIMB Niaga. Setiap pembelian KPM juga dapat langsung tabungan CIMB Niaga Rp 15 juta.
Baca Juga:
"Peak pasar mobil mewah juga terjadi Juli. Sebab, persiapan untuk Hari Raya Idul Fitri," prediksi Hartoyo.(dio)
SURABAYA - Penyesuaian harga bakal diberlakukan oleh Mercedes-Benz Indonesia (MBI) pada Juli nanti. Kenaikan berkisar Rp 10-40 juta itu adalah kebijakan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hyundai akan Setop Sementara Produksi Ioniq 5 & Kona Pekan Depan, Ini Sebabnya
- Alamak, Ford Disebut Jadi Pabrikan Mobil Paling Banyak Lakukan Recall
- Pengamat Menilai Kendaraan Listrik Bisa Menjadi Penolong Kelesuan Industri Otomotif
- Fuso Hadir di Kota Teluk Kuantan, Promo Penjualan dan Servis
- Suzuki Burgman 400 Bersolek, Siap Menantang Yamaha Xmax dan Honda Forza
- Suzuki Menghadirkan Paket Perawatan Mobil Pascamudik dengan Biaya Murah