MEA Bro, MEA! Pelaku Usaha Harus Inovatif
Selasa, 22 Maret 2016 – 19:48 WIB

Foto ilustrasi dok.Jawa Pos
"Pada MEA ini, pemerintah harus mampu menyiapkan angkatan kerja yang kompetitif. Bila tidak peluang kerja dari bisnis itu akan diisi oleh pihak luar," ungkap Edy.
Dia mengingatkan jangan sampai tenaga kerja ataupun wirausahawan domestik akan menjadi penonton di negeri sendiri.
Untuk bisa selamat, pelaku usaha membuat inovasi baru. Sedangkan calon tenaga kerja harus dipersiapkan yang terampil dan kompetitif. (iil/JPG)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi