Medan Dikalahkan Kota Surabaya
Gagal Raih Adipura Kencana
Senin, 10 Juni 2013 – 05:49 WIB

Medan Dikalahkan Kota Surabaya
"Selain itu, kalau mau meraih Adipura Kencana, Wali Kota Medan harusnya tidak hanya mengurus sampah. Sebab, syarat Adipura itu tidak hanya sampah. Jadi, kalau sempat Medan terima Adipura Kencana, berarti ada apa-apanya," kata Jaya.
Ditambahkanya, dalam meraih penghargaan itu, tidak bisa peran pemerintah sendiri, namun harus juga keinginan masyarakat. Dia mencontohkan, masyarakat di Surabaya dan Palembang memang sudah sadar akan pentingnya kebersihan. Karena itu, wajar bila kota tersebut meraih penghargaan lingkungan hidup itu.
"Selain itu, masalah Ruang Terbuka Hijau (RTH) juga masih jauh dari syarat yakni 30 persen. Kenyataannya dalam buku Medan dalam angka, RTH Medan masih berkisar 1 persen," pungkasnya.
Sementara itu, Asisten Deputi Pengelolaan Sampah Kementerian Lingkungan Hidup Sudirman mengatakan, pengumuman siapa yang akan mendapatkan penghargaan Adipura dan Adipura Kencana akan diumumkan lagi oleh Presiden Susilo Bambang Yudhoyono, pada 10 Juni.
MEDAN - Tekad Pemerintah Kota (Pemko) Medan untuk bisa menyabet piala Adipura Kencana, akhirnya pupus. Pasalnya, Kota Medan gagal meraih piala tersebut
BERITA TERKAIT
- Besok, 621 CASN Kota Mataram Terima SK, Gaji Aman
- Gereja Katedral Bandung Gelar Misa Khusus Wafatnya Paus Fransiskus
- Pembangunan Jateng 2026 Diarahkan untuk Penopang Swasembada Pangan
- 1 Rumah Rusak Berat Tertimpa Longsor di Cianjur
- Pemprov Jabar: Lahan SMAN 1 Bandung Bukan Milik Perkumpulan Lyceum Kristen
- 253.409 Warga Jateng Manfaatkan Program Pemutihan Pajak, Terkumpul Rp61,9 Miliar