Medco Garap Sumur Sebuku-2

Medco Garap Sumur Sebuku-2
Medco Garap Sumur Sebuku-2
Lukman mengungkapkan, bila penilaian memberikan hasil baik, MedcoEnergi bersama dengan mitranya, Salamander, akan melakukan penelaahan mengkombinasikan keberhasilan penemuan di lapangan South Sebuku dengan lapangan gas South Sembakung (Blok Simenggaris PSC). Keduanya dioperasikan oleh MedcoEnergi.

Sementara itu, gas yang dihasilkan dialirkan untuk memenuhi kebutuhan energi pertambangan dan kegiatan industri setempat. MedcoEnergi memiliki hak partisipasi sebesar 58,33 persen, sedangkan Salamander sebesar 41,67 persen di Blok Bengara I PSC.

"Saya sangat optimis SS 2 akan mengikuti keberhasilan eksplorasi SS 1. Tim eksplorasi kami telah bekerja secara ekstensif untuk memberi nilai lebih bagi program eksplorasi domestik untuk mendukung kebijakan nasional dalam memonetisasi gas," jelasnya. (lum)
Berita Selanjutnya:
Indeks Saham Masih Terpuruk

JAKARTA - Menyusul keberhasilan penemuan gas pada sumur eksplorasi South Sebuku 1 di Blok Bengara I PSC, Kalimantan Timur, PT Medco Energi Internasional


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News