Media Asing Ramai Beritakan Beruang Kurus di Bandung
Jumat, 20 Januari 2017 – 17:34 WIB
Petisi itu bertajuk “Selamatkan Kebun Binatang Bandung! oleh SaveBandungZoo Project di laman change.org telah mencapai 25.152 dukungan.
Kepala Humas Yayasan Margasatwa Tamansari selaku pengelola Kebun Binatang Bandung, Sudaryo membantah menelantarkan satwanya.
Menurut Sudaryo, binatang pasti menangkap makanan bila dilempakan pengunjung,
“Memang, kalau kurus itu berarti tidak sehat? Kurang makan? Kan tidak. Atau sebaliknya, gemuk belum tentu sehat," ujar Sudaryo kepada wartawan di Kebun Binatang Bandung. (rej/jpg/jpnn)
Kebun binatan di Bandung kini juga menjadi sorotan dunia internasional.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Beruang Madu Berkeliaran di Perkampungan, BBKSDA Riau Bertindak
- Ketahuan, Beruang Madu di Tiongkok Lebih Mirip Orang Pakai Kostum
- Beruang Madu Berkeliaran, BKSDA Kalsel Pasang Perangkap
- 2 Bayi Beruang Madu Menambah Koleksi Taman Satwa Lembah Hijau
- Hore! Ada Kabar Baik dari Kebun Binatang Bandung
- Lihat, Petugas dan Warga Dapat Beruang Madu