Media dan Komunitas Uji Ketangguhan TVS RONIN Sejauh 695 Km

Dual mode, Rain dan Urban dinyalakan di posisi urban, yang sangatlah cocok untuk karakter riding stop and go.
Tepat pukul 22.00 WITA, tim rider group B memasuki garis finis di Jimbaran.
Bantuan lampu LED low beam dan high beam TVS RONIN sangat terasa manfaatnya
Rata-rata dari sembilan unit TVS RONIN yang diuji mendapatkan kecepatan maksimal 100-115 kpj. Ada yang tertinggi mencapai 130 kpj.
“Kami menawarkan kenyaman riding bersama TVS RONIN, kami mengharapkan seluruh fitur yang ada pada TVS RONIN dapat mewujudkan hal tersebut, terlebih lagi tampilan modern retro pasti membuat seluruh pandangan mata tertuju kepada para rombongan,” pungkad Deputy General Marketing & Dealer Development Rizal Tandju, dalam keterangannya, Sabtu. (rdo/jpnn)
Fitur utama New TVS RONIN
• Rain & Urban ABS Mode
• Single and Dual Channel ABS
PT. TVS Motor Company Indonesia (TVS-MCI) menguji ketangguhan TVS RONIN menelusuri trek menantang di Surabaya-Bali selama lima hari total sejauh 695 km
- TVS Meresmikan Diler Baru di Pringsewu, Ada Promo Callisto 110
- TVS Kini Makin Dekat Kepada Masyarakat Lampung Barat
- TVS Apache RR 310 Terbaru Siap Bersaing dengan Ninja 300 dan Yamaha R3
- TVS iQube Terbaru Bisa Digeber Sejauh 140 Km
- Berekspansi ke Eropa, TVS Motors Menggandeng Emil Frey
- TVS Apache RTR 310 Mengaspal, Fiturnya Melimpah