Mediasi Ditolak, Anak SD Itu Tetap Harus Jalani Sidang
jpnn.com, JEMBER - Upaya kekeluargaan atas kasus kecelakaan yang membelit Ayu Widiyaningsih dan Yeni Amelia alias Windi (dua bocah SD yang terlibat kasus tabrakan di Bangsalsari, Jember) rupanya, belum berhasil.
Padahal, sejak ditangani kepolisian, mediasi intensif sudah dilakukan.
Bahkan, hingga ranah hukum, upaya mediasi masih menemui jalan buntu.
Kemarin terpaksa harus masuk ke ruang sidang anak di Pengadilan Negeri (PN) Jember.
Mereka terpaksa melanjutkan perkara hukumnya karena saat diversi (mediasi di pengadilan) kembali menemui jalan buntu.
Dua anak di bawah umur itu duduk di kursi berbeda.
Windi sebagai saksi korban, sedangkan Ayu yang mengendarai motor saat kejadian menempati kursi pesakitan (sebagai terdakwa).
Ayu, pelajar kelas VI SDN Kemuningsari Lor, Kecamatan Panti, disidang karena orang tua Windi -Ahmad Baidowi- tetap yakin sopir mobil Yaris bersalah sehingga harus meminta maaf serta bertanggung jawab.
Upaya kekeluargaan atas kasus kecelakaan yang membelit Ayu Widiyaningsih dan Yeni Amelia alias Windi (dua bocah SD yang terlibat kasus tabrakan di
- Begini Kesaksian Korban Selamat Kecelakaan Maut Mobil Kru TVOne di Tol Pemalang-Semarang
- Innalillahi, Kru TV One Mengalami Kecelakaan di Tol Pemalang
- Jasa Raharja & BPJS Ketenagakerjaan Berkolaborasi Tingkatkan Manfaat JKN
- Kompol Donnie: 5 Kendaraan Terlibat Kecelakaan Beruntun di Cilincing
- Bus Aero Hantam Truk di Tol Pekanbaru-Dumai, Belasan Penumpang Luka-Luka
- Marisa Putri yang Menewaskan Seorang Ibu Ditahan Jaksa, Terancam Hukuman Berat