Mediasi ICW-Kemdikbud Buntu
Senin, 07 Januari 2013 – 13:11 WIB

Mediasi ICW-Kemdikbud Buntu
JAKARTA - Penyelesian konflik kebocoran kunci jawaban Ujian Nasional (UN) antara Indonesia Corruption Watch (ICW) dengan Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan yang dimediasi Komisi Informasi Pusat (KPK) belum ada titik temu. ICW memastikan sumber informasi mereka bisa dipertanggungjawabkan. Namun siapa sumber itu dan dimana terjadi kebocoran, ICW tidak bisa membocorkan karena demi keselamatan para sumber dari intimidasi pihak kementrian dan pihak lainnya.
Monitoring Pelayanan Publik ICW, Siti Juliantari di sela-sela mediasi tersebut mengaku bahwa pihaknya hanya ingin Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan mengakui bahwa terjadi kebocoran kunci jawaban UN.
Baca Juga:
"Hasil investigasi kita, 80 persen kunci jawaban yang beredar sebelum UN dengan kunci aslinya. Makanya ingin mencocokkan dengan kunci yang dibuat Kemdikbud/BSNP. Tapi mereka tetap kukuh tidak ada kebocoran kunci sebelum UN," kata Siti Juliantari di gedung KIP, Jakarta, Senin (7/1).
Baca Juga:
JAKARTA - Penyelesian konflik kebocoran kunci jawaban Ujian Nasional (UN) antara Indonesia Corruption Watch (ICW) dengan Kementrian Pendidikan dan
BERITA TERKAIT
- 43.502 Siswa Penerima Baru Terima KJP Plus Tahap I 2025
- Kolaborasi RSIJCP, FKUI, dan RSCM Dorong Inovasi Medis dan Pendidikan Kedokteran
- Ganesha Operation dan FT UNDIP Bantu Siswa Menghadapi Persaingan Masuk PTN
- Perkenalkan Konsep Green Policing di UIR, Kapolda Riau Ajak Mahasiswa Mencintai Lingkungan
- Penjelasan Resmi tentang Kurikulum Berbasis Cinta, Silakan Disimak
- Perpres Tukin Dosen & ASN Kemdiktisaintek Terbit, 3 Menteri Ungkap 5 Poin Penting