Medina Zein Dituntut 1 Tahun Atas Kasus Yang Dilaporkan Marissya Icha
Senin, 19 September 2022 – 20:29 WIB

Terdakwa Medina Zein di PN Jakarta Selatan, Senin (8/8). Foto: Firda Junita/JPNN.com
"Sementara itu, hal yang meringankan, terdakwa belum pernah dihukum, berlaku sopan di pengadilan," ucap JPU.
Sebelumnya, Medina Zein dilaporkan oleh Marissya Icha atas dugaan pencemaran nama baik melalui media elektronik.
Kasus itu pun kini masih bergulir di PN Jakarta Selatan. (mcr7/jpnn)
Medina Zein dituntut setahun pidana penjara terkait kasus yang dilaporkan oleh Marissya Icha.
Redaktur : Djainab Natalia Saroh
Reporter : Firda Junita
BERITA TERKAIT
- Hotman Paris Disebut Langsung Bertolak ke Singapura Seusai Sidang Melawan Razman
- Dituding Kewalahan saat Sidang, Hotman Sebut Razman Takut Hakim
- Hamish Daud Mendatangi Polda Metro Jaya, Mau Melaporkan Siapa?
- Medina Zein Bebas dari Penjara, Begini Tanggapan Uci Flowdea
- Dilaporkan Sahabat ke Polisi, Chikita Meidy Ungkap Rasa Kecewa
- Polda Jateng Hentikan Kasus Pelaporan terhadap Aktivis Penolak Tambak Udang Karimunjawa