Mega: Tiga Itu Metal, Banteng M3nang Total!
Senin, 19 Februari 2018 – 11:55 WIB
Dia meminta ini disebarkan kepada seluruh kader maupun masyarakat Indonesia. Mega mengingatkan bahwa penulisan kata menang itu setelah m adalah angka tiga atau m3nang.
"Karena dulu dengan nomor tiga selalu katakan metal. PDI perjuangan, itu m3nang," kata Mega.
Dia menegaskan kalau semua kader kerja keras tentu akan meraih kemenangan. Baik itu Pilkada Serentak 2018, Pemilihan Legislatif (Pileg) 2019 dan Pemilihan Presiden (Pilpres) 2019.
"Saya yakin jika semua kerja keras menangkan Pilkada 2018, dan menuju Pilega dan Pilpres menang kembali," tutup putri Proklamator RI Bung Karno itu. (boy/jpnn)
PDI Perjuangan mendapat urutan nomor tiga untuk menjadi peserta pemilu pada 2019.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Agung Sebut Pilkada Jateng Jadi Ajang Pertarungan Efek Jokowi vs Megawati
- Tepis Isu Negatif, Cawalkot Bekasi Tri Adhianto Berkomitmen Birokrasi Bebas Korupsi
- Soal Debat Cagub Jatim, Hasto: Bu Risma Menampilkan Kepemimpinan Berakar Prestasi
- Kesejahteraan Umum Tercapai Melalui Pola Hidup Sehat, Hasto: Bukan ke AS Beli Roti Rp 400 ribu
- Megawati Ungkap Survei Pesanan, Singgung Pertanyaan ke Responden By Phone
- Hasto PDIP Ungkap Keyakinan, Pertemuan Megawati-Prabowo Pasti Akan Terjadi