Mega Tugaskan Prabowo Urus Ekonomi
Sabtu, 16 Mei 2009 – 00:21 WIB

Mega Tugaskan Prabowo Urus Ekonomi
Adapun Prabowo mengatakan, dirinya bersama Megawati akan memimpin perubahan, terutama perbaikan kehidupan rakyat dan perekonomian bangsa. "Kehormatan ini saya terima sebagai bentuk tanggung jawab ke rakyat Indonesia.
Karena ternyata nilai-nilai yang dianut PDIP sama dengan yang dianut Gerindra," ujar Prabowo dengan wajah lelah dan suara sedikit parau.
Prabowo menjanjikan bahwa duetnya dengan Megawati akan berpihak pada rakyat kecil. Tak lupa, Prabowo mengutip slogan yang dipopulerkan Bung Karno, yakni mewujudkan Indonesia yang berdaulat di bidang politik dan bekepribadian nasional di bidang budaya.
Tak lupa, dalam kesempatan itu baik Mega maupun Prabowo
berharap pemerintah dan KPU bersikap adil. "Saya harap pilpres mendatang dilaksanakan dengan baik, jujul, adil dan demokratis," ucap Prabowo.
JAKARTA - Serentetan pembicaraan panjang yang melelahkan antara PDIP dan Gerindra akhirnya benar-benar membuahkan hasil. Megawati Soekarnoputri dan
BERITA TERKAIT
- Soal Ganti Wapres, PSI Minta Para Purnawirawan Hormati Kedaulatan Rakyat
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang